Senin, 04 Maret 2013

Tips and Trick Bermain Temple Run 2

  
 Halo Sobat Yuira
  Game yang ada di android itu sangat banyak, ada yang berjenis adventure, racing(balapan), dan juga masih banyak yang lain,akan tetapi saya akan memberi sebuah trik dan tips bermain game temple run 2 di android ginger bread V 2.3. hingga android jelly bean V 4.1.
     Apakah itu "Temple Run 2"?temple run 2 adalah sebuah game yang termasuk game paling banyak di download di play store,pada saat ini sudah 10 juta yang mendownloadnya.Yang cara memainkan dengan hanya menggeser ke atas untuk jump(lompat) berfungsi menghindari jembatan yang rusak,semburan patung api naga,dan juga untuk mengindari aliran sungai.Menggeser layar ke bawah untuk menghindari tembok,menghindari akar tanaman purba,dan menghindari dari kayu-kayu pada saat character anda sudah memasuki gua(cave).Dan juga anda bisa menggoyangkan hape anda ke kiri dan ke kanan sekitar 30 derajat dari garis datar,jika menggoyangkan ke kiri character yang anda mainkan akan ke samping kiri dan juga sebaliknya yang berguna mengambil koin.
      Jika ingin mendapatkan skill bermain yang hebat,biasakan anda memainkan temple run 2 tiap hari dan usahakan memecahkan rekor yang sudah anda pecahkan sebelumnya,ulangi berkali-kali.Sesudah itu jika anda sudah mempunyai banyak koin,upgrade-lah coin magnet minimal hingga level 3,sesudah itu anda mainkan berulang-ulang kembali akan tetapi anda lebih mudah mendapatkan koin karen bantuan dari coin magnet tersebut.jika sudah mengupgrade coin magnet hingga level 2,upgradelah  coin value hingga level 3 juga agar saat anda memainkan,char anda akan lebih cepat mengisi bar yang berada pada kiri-atas-pojok pada layar.Dan,seterusnya terserah anda ingin mengupgrade skill yang lain seperti boost distance dan pickup spawn.Usahakan juga menjalankan setiap quest yang ada hingga anda sudah mencapai level 5 dan anda berhak mendapatkan coin magnet pada power ups anda,jika sudah mendapatkan itu usahakan juga anda menaikkan levelnya juga dengan menggunakan gem.
            Dan tips bermain dari saya,usahakan anda bermain pada posisi duduk tegak jangan pernah memainkan dengan posisi sedang tertidur karena character yang anda mainkan akan kesusahan berjalan ke samping kanan dan kiri.Lebih mantap lagi jika anda punya tab dengan berbagai merk,gunakan saja tab untuk bermain temple run karena layar lebih besar.Sekian postingan saya kali ini,Makasih :D

BILA POSTING INI BERMANFAAT TOLONG BERIKAN G+1 DAN ADMIN AKAN SANGAT BERTERIMA KASIH.

APA ITU G+1 ??? 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar